Jumat, 12 Januari 2018

Facts About Star

Hi, Perkenalkan namaku Intan. Diblog pertamaku, aku akan membahas tentang fakta fakta tentang bintang. Taburan bintang dilangit  membuat setiap orang yang melihatnya terpukau.

Bintang merupakan bola gas yang sangat panas, pada pusat bintang terjadi perubahan gas hidrogen menjadi helium disertai pengeluaran sejumlag besar energi. Maka dari itu kita dapat  melihat dan merasakan bentuk  cahaya dan panas.

Bintang umumnya berusia  antara 1-10 milyar tahun. Beberapa bintang bahkan dilerkirakan ada yamg mendekati usia alam semesta, hampir 13,8 milyar tahun. Bintang biner dan multibintang dari dua lebih bintang memiliki gravitasi terkait mengorbit satu sama lain. Materi bintang dari ledakan supernova terbesar dan membentuk nebula dan proses pembuatan bintang pun dimulai lagi.

Bintang banyak mempunyai peran besar dalam sejarah  manusia. Sejak dulu,  manusia menggunakan bintang sebagai "petunjuk" dalam hidup mereka.  Bintang digunakan untuk menentukan arah,  dn juga petunjuk tentang nasib (dikenal sebagai Astrology).

Warna bintang bukanla putih yang berdasarkan kita lihat dilangit,  tetapi bintang yang lebih dingin warnanya agak kemerahan atau jingga.  Bintang yang panas warnanya biru keputihan.  Matahari adalah bintang kuning memberikan cahaya panas yang berukuran sedang.

Ukuran bintang itu berbeda beda, ada yang dapat menampung jutaan marahari berarti amat besar tetapi ada juga yang lebih kecil dari pada bulan.

Seorang ilmuan bintang,  ia melihat melalui teleskop ruang angkasa hubble.  Ia mendapati bintang terbesar, yaitu Batelgeuse.

Bintang dapat bergerak?  Beberapa ilmuan meyakini bahwa beberapa bintang diangkasa tampak bergerak gerak karen diakibatkan oleh gaya tarik planet planet mengorbit.

Nah,  bintang ada yang jomblo ada yang berpasangan lho.. Kenapa bintang bisa berdekatan?  Itu disebabkan oleh gaya gravitasi, bintang yang tadinya terpisah disatukan oleh gaya gravitasi. Tetapi kebanyakan bintang sendirian dengan jarak yang paling dekat dengannya ialah sejuta jutaan cahaya.

Sekian blog hari ini, semoga bermanfaat.



14 komentar:

  1. luar biasa dan kerennnn , walaupun masih ada sedikit salah2 kata dalam penulisan itu wajar namanya juga dalam tahap belajar ,, semangat inta jangan pernah berhenti untuk berkarya

    BalasHapus
    Balasan
    1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

      Hapus
  2. Keren banget nih jd nambah wawasan buat yg baca,trus berkarya ya intan πŸ‘πŸ‘πŸ‘πŸ‘

    BalasHapus

Kenapa Ban Kendaraan Berwarna "Hitam"?

Hi, kembali lagi diblog Intan. Kali ini intan akan menjelaskan kenapa ban mobil warna hitam?  Kenapa yaa? Emang gabisa kita ganti jadi warna...